Tafsir Surat Al-Kausar Dan Terjemahan



Surat Al-Kausar (Nikmat yang berlimpah)
3 Ayat • Surat ke 108 • Makkiyah

Surat Al-Kausar Ayat 1
إِنَّا أَعْطَيْنَاكَ الْكَوْثَرَ

1. Sesungguhnya Kami telah memberikan kepadamu nikmat yang banyak.


Surat Al-Kausar Ayat 2
فَصَلِّ لِرَبِّكَ وَانْحَرْ

2. Maka dirikanlah shalat karena Tuhanmu; dan berkorbanlah.


Surat Al-Kausar Ayat 3
إِنَّ شَانِئَكَ هُوَ الْأَبْتَرُ

3. Sesungguhnya orang-orang yang membenci kamu dialah yang terputus.

Komentar

Most Watched

Visitor

33645

Online

Related Post

  • Jangan Ada Penipuan Dalam Jual Beli
  • Sebab Agama Islam Diperolok • Fatwa NU
  • Kisah Abdullah bin Jahsy Berdoa Agar Telinga dan Hidungnya Putus
  • Hadits Bukhari No. 156
  • Wudhu Sebelum Memakan Makanan Yang Dibakar Dengan Api